
Puluhan ribu warga Solo mengikuti kirab "Solo Membatik Dunia" di sepanjang jalan Stadion Sriwedari hingga Balaikota Solo, Sabtu (3/10). Kirab batik tersebut bertujuan untuk merayakan pengukuhan UNESCO atas batik Indonesia serta untuk mengukuhkan Solo sebagai kota Batik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar